Daftar Harga Martabak Orins Terlengkap Manis & Asin 2024

Harga Martabak Orins – Martabak? Mungkin menjadi salah satu kuliner yang tidak bisa lepas dari masyarakat tanah air. Terdapat dua vaian martabak yang dikenal, yaitu martabak manis dan martabak asin (telor).

Mungkin sebagian dari Anda sudah memiliki langganan martabak. Namun apakah Anda tahu? Jika ada sebuah outlet martabak ternama yang menjadi incaran pecinta kuliner tanah air karena banyak varian rasa yang ditawarkan.

Di mana outlet martabak tersebut adalah martabak Orins, bagi pencinta kuliner tentu saja sudah tidak asing dengan martabak Orins. Hal itu dikarenakan sudah banyak cabang martabak Orins yang buka di kota atau daerah Anda.

Dari banyaknya pilihan rasa, tentu banyak dari Anda yang bertanya mengenai harga martabak Orins tersebut. Jika demikian, pada pembahasan kali ini kami akan sampaikan daftar harga martabak Orins baik yang manis atau asin.

Harga Martabak Orins

Harga Martabak Orins

Terkait martabak Orins yang ditawarkan sendiri seperti sudah disampaikan diawal jika ada dua pilihan yaitu manis dan asin. Dari dua martabak Orins inilah banyak pilihan rasa yang bisa Anda pesan.

Selain itu martabak Orins juga menawarkan ukuran martabak yang berbeda baik itu martabak mini, sedang, besar dan jumbo. Dari ukuran martabak inilah nantinya harga yang ditawarkan juga berbeda, selain dari toping rasanya.

Dengan begitu, kami sudah rangkumkan daftar harga menu martabak Orins secara lengkap. Jadi bagi Anda yang penasaran dan bertanya mengenai harga martabaknya, maka bisa simak dan lihat tabel harga di bawah ini.

1. Harga Menu Martabak Orins Manis

1. Harga Menu Martabak Orins Manis

Bagi Anda para pecinta martabak manis, martabak manis Orins memiliki tekstur yang begitu lembut dan tidak lembek. Selain itu wangi menggoda menjadi daya tarik tersendiri dari martabak lainnya.

Martabak manis Orins menawarkan berbagai topping yang diberikan dengan sangat padat dan banyak. Ini menjadi ciri khas dari martabak lain sehingga Anda bisa memilih toping sesuaikan keinginan.

Untuk varian martabak manis Orins ditawarkan dengan 4 ukuran yang berbeda yaitu Mini (M), Sedang (S), Besar (B) dan Jumbo (J). Besaran tersebut memengaruhi harga dari martabak Orins. Lebih jelas lihat tabel harga berikut:

MENUHARGA (M)HARGA (S)HARGA (B)HARGA (J)
Blueberry KejuRp. 13.000Rp. 49.000Rp. 66.000Rp. 80.000
BlueberryRp. 10.000Rp. 40.000Rp. 54.000Rp. 68.000
CoklatRp. 9.000Rp. 36.000Rp. 51.000Rp. 65.000
Cream Cheese KismisRp. 18.000Rp. 71.000Rp. 93.000Rp. 119.000
Cream Cheese OreoRp. 18.000Rp. 71.000Rp. 93.000Rp. 119.000
Double CheeseRp. 18.000Rp. 66.000Rp. 88.000Rp. 114.000
Double Green TeaRp. 19.000Rp. 86.000Rp. 103.000Rp. 124.000
Jagung KejuRp. 14.000Rp. 56.000Rp. 73.000Rp. 87.000
JagungRp. 12.000Rp. 43.000Rp. 59.000Rp. 73.000
Keju Coklat Kacang WijenRp. Rp. 14.000Rp. 56.000Rp. 73.000Rp. 87.000
Keju SpesialRp. 12.000Rp. 46.000Rp. 63.000Rp. 77.000
Kismis KejuRp. 14.000Rp. 51.000Rp. 68.000Rp. 82.000
KismisRp. 12.000Rp. 43.000Rp. 59.000Rp. 73.000
Kitkat Green TeaRp. 18.000Rp. 74.000Rp. 91.000Rp. 109.000
KitkatRp. 18.000Rp. 74.000Rp. 91.000Rp. 109.000
NutellaRp. 18.000Rp. 74.000Rp. 91.000Rp. 109.000
OreoRp. 15.000Rp. 56.000Rp. 73.000Rp. 92.000
OvomaltineRp. 19.000Rp. 84.000Rp. 101.000Rp. 119.000
Pisang CoklatRp. 13.000Rp. 49.000Rp. 66.000Rp. 80.000
Pisang KejuRp. 14.000Rp. 51.000Rp. 68.000Rp. 82.000
PisangRp. 12.000Rp. 43.000Rp. 59.000Rp. 73.000
Spesial OrinsRp. 78.000Rp. 99.000
Strawberry KejuRp. 13.000Rp. 49.000Rp. 66.000Rp. 80.000
StrawberryRp. 10.000Rp. 40.000Rp. 54.000Rp. 68.000
TobleroneRp. 18.000Rp. 74.000Rp. 91.000Rp. 109.000

2. Harga Menu Martabak Orins Asin

2. Harga Menu Martabak Orins Asin

Lalu untuk martabak telur Orins juga tidak kalah dengan martabak manis. Di mana martabak asin atau telor ini sangat istimewa, karena dibuat dengan menggunakan adonan yang terbuat dari bahan-bahan berkualitas.

Sama halnya dengan martabak manis, martabak telor ini juga ditawarkan dengan banyak pilihan rasa. Mulai dari isian daging sapi, daging ayam, mushroom, samyang dan lainnya. Selain itu diatasnya juga dibaluti dengan keju, Mozarella atau lainnya.

Tentu saja ini hampir mirip sama halnya dengan pizza, dari toping tersebutlah yang membedakan harga martabak asin Orins. Bisa dikatakan harga martabak ini tidak jauh berbeda dengan harga Pizza Hut atau lainnya, di mana toping akan sangat menentukan harga.

Untuk ukuran martabak telor / asin Orins ini sendiri ada 3 ukuran yaitu Sedang (S), Besar (B) dan Jumbo (J). Dari setiap ukuran martabak tersebut memiliki perbedaan harga, lebih jelasnya bisa simak daftar harga di bawah ini:

MENUHARGA (S)HARGA (B)HARGA (J)
Daging Ayam + Keju + MozarellaRp. 105.000Rp. 115.000Rp. 125.000
Daging Ayam + KejuRp. 65.000Rp. 75.000Rp. 85.000
Daging Ayam + MozarellaRp. 95.000Rp. 105.000Rp. 115.000
Daging AyamRp. 55.000Rp. 65.000Rp. 75.000
Daging Sapi + Keju + MozarellaRp. 105.000Rp. 115.000Rp. 125.000
Daging Sapi + KejuRp. 65.000Rp. 75.000Rp. 85.000
Daging Sapi + MozarellaRp. 95.000Rp. 105.000Rp. 115.000
Daging SapiRp. 55.000Rp. 65.000Rp. 75.000

Catatan : Harga bisa berubah kapan saja sesuai kebijakan dari pihak martabak Orins.

Lokasi Cabang Martabak Orins

Untuk bisa menikmati sajian martabak tersebut, Anda bisa datang ke outlet atau gerai yang sudah tersebar luas di berbagai daerah kota di Indonesia. Untuk lokasi cabangnya sendiri di antara lainnya ada di:

1. Cabang Gondangdia

  • Alamat : Jl. Taman Cut Mutia Menteng, Seberang Stasiun Gondangdia Sebelah Restoran Padang Sederhana.
  • Telepon : 0813-1716-1705, 0815 – 1121 – 3200, 0819 – 1118 – 7755

2. Cabang BSD

  • Alamat : Jl. Pahlawan Seribu No. 33. BSD City 50M dari Pom Bensin Total.
  • Telepon : 0813 – 7262 – 0710, 0819 – 1118 – 5515, 0852-1081-5645, 0856-9315-6300

3. Cabang Setia Budi

  • Alamat : Jl.Pedurenan Masjid 4 Karet Kuningan, Jakarta Selatan (Belakang Kuningan City/ ITC Ambasador)
  • Telepon : 0813 – 7262 – 0760, 0819 – 1118 – 6696

4. Cabang Kebayoran Baru

  • Alamat : Jl. Wijaya I No. 30 Kebayoran Baru – Jakarta Selatan
  • Telepon : 0821 – 1482 – 1234, 0813 – 7262 – 0730

5. Cabang Jalan Tambak

  • Alamat : Jl. Raya Tambak No. 37 Pegangsaan Menteng – Jakarta Pusat Telp:
  • Telepon : 0818-0755-9000; 0812-7020-5700; 0857-7990-0300.

6. Cabang Tebet

  • Alamat : Jl. Tebet Utara 1 No. 13C Seberang Salon Evergreen, Jakarta Selatan.
  • Telepon : 0821-1056-5911, 0812-9451-6339, 0818-0817-6911, 0815-1980-0040, 0813-7262-0680, 0812-1999-4418

7. Cabang Cilandak

  • Alamat : Jl. Cilandak KKO No. 2, RT. 015 RW. 05, Depan Mal Cilandak, Jakarta Selatan.
  • Telepon : 0857-7990-0100; 0812-8874-1035; 0818-0682-1000; 0856-7369-972

8. Cabang Meruya (Kebon Jeruk)

  • Alamat : Jl. Kembang Kerep Raya No. 2B, Depan Salon Brunnete, Meruya Utara, Jakarta Barat
  • Telepon : 0822-1000-2860, 0857-1960-0070

9. Cabang Pondok Gede

  • Alamat : Jl. Raya Pondok Gede, depan Asrama Haji, Pinang Ranti Jakarta Timur 13540.
  • Telepon : 0813-1424-8500, 0819-0635-3000, 0856-9784-3000

10. Cabang Margonda Depok

  • Alamat : Jl. Margonda Raya No. 516. Seberang Stasiun UI Depok.
  • Telpon: 0857-1960-0071, 0878-8080-0753, 0822-1000-2850

11. Cabang Ciputat

  • Alamat : Jl. Ir. H. Juanda No. 21, Ciputat, Tangerang Selatan.
  • Telepon : 0815 1306 8886, 0817 009 8886, 0811 138 6886

12. Cabang Kelapa Gading

  • Alamat : Jl. Perintis Kemerdekaan No. 48-49 Kelapa Gading Jakarta Utara, tepatnya di seberang Gading Summarecon, kira-kira 50 meter dari Halte Busway ASMI.
  • Telepon : 0878-8771-5380, 0812-9922-3212, 0857-1509-7769, 0878-8771-5378, 0857-1509-7846

13. Cabang Karet

  • Alamat : Jl. Karet Pasar Baru Barat IV No. 18 RT. 006 RW. 04 Karet Tengsin Jakarta Pusat depan Mesjid Mathla’ul Anwar.
  • Telepon : 0878-7574-3444, 0822-1305-9444, 0857-1868-3444

14. Cabang Pondok Kopi

  • Alamat : Jl. Raya Pondok Kopi No. 186 Seberang Stasiun Klender Baru Jakarta Timur.
  • Telepon : 0857-1859-8444, 0822-1305-8444, dan 0878-7574-2444

15. Cabang Lain

Dan beberapa cabang lain di daerah kota Anda. Bisa search saja di google atau google maps “Martabak Orins”, maka akan muncul lokasi outlet martabak Orins terdekat dengan lokasi Anda berada.

Selain datang langsung, Anda bisa menikmati sajian martabak Orins dirumah dengan cara pemesan online melalui layanan ShopeeFood, GrabFood dan jasa pengiriman makanan lainnya.

Kesimpulan

Melihat daftar harga martabak di atas jika besar martabak, varian rasa, dan tambahan toping mempengaruhi harga dari setiap martabak Orins. Jadi bisa disimpulkan harga akan tergantung dari pemilihan pembeli.

Mungkin itu saja pembahasan yang dapat hargaalat.id sajikan mengenai daftar harga martabak Orins terlengkap dan tebaru. Bagi Anda yang penasaran dan ingin tahu harga martabak tersebut, adanya pembahasan di atas semoga bisa membantu.

Sumber Gambar : martabakpizzaorins.com