Daftar Harga Menu Burger Blenger Terlengkap 2024

Harga Menu Burger Blenger – Burger jadi makanan sejenis roti berbentuk bundar yang diiris dua, dan di tengahnya diisi dengan patty. Umumnya ditengahnya akan diberi daging dan sayuran berupa selada, tomat serta bawang bombai.

Bahkan hingga kini ada banyak burger ternama yang sudah melekat dikalangan masyarakat Indonesia, termasuk para pecinta burger. Salah satunya adalah Burger King, burger McD, Burger Bangor, Burger Blenger dan banyak lainnya.

Mengenai Burger Blenger, pastinya bagi warga Blok M Jakarta sudah tidak asing. Itu karena Burger Blenger jadi salah satu brand restoran khusus burger lokal yang menawarkan beberapa pilihan varian burger baik dari menu dan ukuran.

Lantas berapa besaran harga setiap menu Burger Blenger? Untuk harga menu burger atau merek yang diciptakan oleh Erik Kadarman Subarna bisa dikatakan cukup terjangkau. Untuk lebih jelasnya kami sudah rangkumkan.

Harga Menu Burger Blenger

Harga Menu Burger Blenger

Mengenai menu-menu yang ditawarkan Burger Blenger sendiri seperti ada Cheese Burger, Beef Burger, Chilli Dog, Cheesy Dog dan Chilli Dog XL. Tentu saja dari menu burger tersebut ada perbedaan harga, apalagi ada ukuran burgernya.

Namun yang jelas harga menu Burger Blenger berbeda dengan harga menu Burger King atau burger lainnya. Jadi jika penasaran dan bertanya mengenai harga menu Burger Blenger, kami sudah rangkumkan secara lengkap di bawah ini.

Harga Aneka Menu Burger Blenger

Harga Aneka Menu Burger Blenger

MENUHARGA
Beef Burger X2 with Egg and Smoked BeefRp 27.000
Beef BurgerRp 16.000
Cheese Burger X2 with Egg and Smoked BeefRp 32.000
Cheese BurgerRp 20.000
Cheesy DogRp 20.000
Chilli DogRp 18.000
Chilli Dog XLRp 22.000
French FriesRp 12.000

Harga Aneka Menu Minuman Blenger Burger

Harga Aneka Menu Minuman Blenger Burger

MENUHARGA
AquaRp 5.000
Coca ColaRp 5.000
Double Fresh MangoRp 6.000
Double Fresh OrangeRp 6.000
FantaRp 5.000
Fruit TeaRp 5.000
MiloRp 10.000
NesteaRp 9.000
NU Green TeaRp 8.000
SpriteRp 5.000
TebsRp 5.000
Teh BotolRp 5.000
Teh Kotak SosroRp 6.000

Catatan : Harga di atas bisa berubah kapan saja sesuai ketentuan pihak Burger Blenger. Selain itu bisa saja setiap cabang Burger Blenger ada selisih harga setiap menu-menu ditawarkan.

Alamat & Info Kontak Burger Blenger

Selain mengetahui daftar harga menu burger di atas, Anda juga perlu mengetahui alamat dan info kontaknya. Terkait alamat sendiri, Burger Blenger berada di beberapa daerah, karena Burger Blenger sudah membuka outlet atau gerai lain.

1. Burger Blenger Blok M

  • Alamat : Kebayoran Baru Jl. Bumi No. 56, Blok M. Kebayoran Baru Jakarta Selatan

2. Burger Blenger Serpong

  • Alamat : Ruko Versailles, Jl. Griya Loka Raya, Serpong, Tangerang

3. Burger Blenger Bintaro

  • Alamat : Taman Barat Blok F/1 No. 1 Sektor 1 Bintaro Jaya
  • Telepon : 08568308001

4. Burger Blenger Bintaro D’ Hoek

  • Alamat : Jl. Bintaro Utama, Bintaro, Jakarta

5. Burger Blenger Fatmawati

  • Alamat : Kios Taman Pondok Labu, Blok B No. 1, Jl. RS Fatmawati No. 72, Fatmawati, Jakarta

6. Burger Blenger Gria Astika

  • Alamat : Jl.Lamandau IV No. 16-18 Kebayoran Baru Jakarta Selatan
  • Telepon : 08881611200

7. Burger Blenger Tengerang

  • Alamat : Ruko Versailles Block FA/1 Sektor 1.6 BSD Tangerang
  • Telepon : 021-7362592, 0813 8141 222

Untuk Anda yang malas antri atau beli langsung, maka bisa membeli menu-menu Burger Blenger secara Delivery Order (DO). Anda bisa memesan Burger Blenger melalui layanan GoFood, ShopeeFood, GrabFood atau lainnya.

Kesimpulan

Demikian kiranya pembahasan mengenai daftar harga menu Burger Blenger yang dapat hargaalat.id sajikan. Semoga dengan adanya pembahasan mengenai daftar harga burger di atas bisa bermanfaat untuk semua yang membutuhkan.

Sumber Gambar : merahputih.com, ctreemagz.id, bobo.grid.id